Kamis, 30 September 2010

TENTANG ARCHITAGRAHA DESIGN CENTER

TENTANG KAMI
ARCHITAGRAHA DESIGN CENTER

AADC saat ini bergerak di bidang desain rancang bangun bangunan dan pekerjaan Furniture yang dikelola oleh arsitek bangunan,arsitek teknik dan desain interior yang sudah berpengalaman, juga tenaga tukang yang sudah berpengalaman di bidang bangunan dan Furniture.
Untuk saat ini kami melayani di semua bidang bangunan mulai perencanaan awal sampai pengawasan,. Untuk pekerjaan Design kami melayani di seluruh Indonesia, dan juga seluruh Dunia,

KARYA KAMI :

Melalui hasil tangan kami, hasil karya kami sudah ke beberapa kota di Seluruh Indonesia, mulai kota Jogjakarta, Jakarta, Jambi, Padang,  dan bahkan sampai luar negeri yaitu , Malaysia.

Hasil desain kami berupa desain perencanaan rumah tinggal dengan tipe sederhana sampai Tipe rumah mewah, Ruko,apartemen dan Office.

Client kami ada yang dari Owner langsung ataupun juga dari CV,PT dari Konsultan atau Kontraktor di seluruh Indonesia.

DESAIN INTERIOR

Di ARCHITAGRAHA DESIGN CENTER ini juga menyediakan pekerjaan DESAIN INTERIOR DAN TAMAN dengan client yang bermacam macam mulai Owner, Konsultan sampai Kontraktor. Hasil desain Interior kami berupa gambar 3d Rumah, Ruko,Rukan, apartemen,hotel dan Office. Adapun Interior kami berupa Interior Ruang tamu, interior kamar tidur, interior perkantoran, interior staff.

FURNITURE
Tidak hanya Pekerjaan Jasa yang kami tawarkan, Kami juga menyediakan pekerjaan Barang berupa Furniture, dalam pekerjaan Furniture ini kami menyediakan desain FREE. Adapun bahan yang kami gunakan adalah dari bakan baku kayu solids dan Multiplek, klien kami yang sudah menggunakan pekerjaan kami ada yang dari perkantoran swasta, Restorant, Café, warnet  rumah tangga bahkan pekerjaan Dinas pemerintahan.

Sekian penjelasan singkat dari kami, semoga dengan bantuan dari ARCHITAGRAHA DESIGN CENTER ini anda akan mewujudkan impian yang selama ini didambakan.

HASIL PROFESIONAL ADALAH MOTTO KERJA KAMI.

Disini kami mengucapkan banyak terimakasih sedalam dalamnya kepada klien kami mulai dari sabang sampai merauke yang telah mempercayakan kami sepenuhnya mulai dari awal perencanaan sampai pembangunan.

Salam Hangat

VOFI FITRIANA, ST

PERLUNYA JASA ARSITEK

Perlukah adanya Jasa Arsitek untuk bangunan anda??ini mungkin sering di dengungkan masyarakat selama ini jika akan membangun bangunan. Pada perencanaan bangunan, seharusnya diperlukan Jasa Arsitek karena dengan jasa tersebut bangunan anda akan terkontrol atau terkonsep dilihat dari desain, Rencana Anggaran Biaya dan time schedule. Harapan pemilik bangunan aadalah agar hasil yang dicapai bisa sesuai dengan budget dari pemilik tersebut.
Untuk saat ini mungkin masyarakat belum mengerti manfaat Jasa Arsitek ini. Disini saya jabarkan kegunaan menggunakan Jasa Arsitek yaitu :
  1. Segi Design
Anda akan pasti mengetahui tentang kegunaan desain gambar ini,biasanya kalau orang awam desain itu hanya meliputi gambar denah dan tampak fasad, padahal  gambar desaign ini meliputi gambar kerja yang berupa gambar denah,potongan,detail,dll sehingga memungkinkan anda mengetahui lebihdetail perletakan titik lampu,pondasi,atap,dll. Kegunaan dalam design ini yang lebih utama adalah sebagai acuan untuk pelaksana tugas lapangan yaitu Kontraktor,Mandor maupun Tukang.

2. Rencana Anggaran biaya
Dalam rencana anggaran biaya ini anda akan lebih mengetahui tentang berapa biaya anggaran bangunan anda,sehingga biaya anda tidak Overload dikarenakan kurang matang dalam perencanaannya. Di Rencana anggaran biaya ini anda akan mendapatkan berupa nama- nama bahan material yang akan digunakan,sehingga anda akan lebih tau tentang selera nama- nama material yang anda suka dibandingkan dengan rencana membangun tanpa konsep perencanaan yang matang.

Didalam pembangunan ini akan diketahui bagaimana kita merancang-mendesain-membangun sampai finishing, disini kita membutuhkan perencanaan yang matang sehingga dikemudian hari setelah bangunan jadi kita tidak dibuat kecewa tentang hasil akhirnya. Sehingga kita tidak ada salahnya menggunakan Jasa Arsitek yang hasil akhirnya kita bisa merasakan hasilnya secara maksimal dan akurat.

BAGAIMANA DESAIN YANG BAIK???

Apakah kebaikan hasil rancangan/ desain hanya tergantung dari luar? Atau masih ada hal lain yang perlu dipertimbangkan,misalnya bahan,kontruksi dan sebagainya untuk menghasilkan desain yang baik dan benar???
Ada beberapa hal yang perlu dipertimbangkan dengan seksama secara menyeluruh supaya desain menjadi baik dan benar,yaitu:
-         Tujuan pemakaian
-         Keinginan pemakai
-         Bentuk/ kesan/ penampilan luar
-         Bahan yang dipakai
-         Konstruksi
-         Cara pembuatan
Contohnya adalah lemari kayu, meskipun  dikuatkan dengan plat dan baut besi, tetap belum menghasilkan suatu desain yang berfungsi baik. Contoh ini menunjukkan kurangnya pengetahuan bahan( kayu)
Pintu yang kecil kurang menunjang fungsi almari dengan baik. Teknologi kurang baik menjadi penyebabnya. Kayu pecah dan melengkung meskipun ditahan besi. Hal ini menjadi kekurang pahaman tentang bahan.
Dalam perencanaan, tujuan desain harus jelas dahulu. Makin jelas tujuan desain,makin mudah langkah selanjutnya. Bahan harus sesuai dengan tujuan. Hal ini dicapai dengan memperhatikan hubungan –bubungan seperti :
Bahan- Fungsi
Misalnya :
Tahan bahan kimia: Formika mudah dibersihkan.
Bahan-Bentuk/Reaksi
Misalnya :
Bentuk lengkung:pipa,rotan
Modern : kaca,stainless stell
Bahan- kontruksi
Misalnya :
Dimensi besar : kayu lunak
-         beban
Dimensi kecil: logam
Dengan begini,desain akan mudah dipahami dan berkarakter.

Minggu, 15 Agustus 2010

Meaning of Architecture

Architecture (Latin architectura, from the Greek ἀρχιτέκτων – arkhitekton, from ἀρχι- "chief" and τέκτων "builder, carpenter") can mean:
  • The art and science of designing and erecting buildings and other physical structures.
  • The practice of an architect, where architecture means to offer or render professional services in connection with the design and construction of a building, or group of buildings and the space within the site surrounding the buildings, that have as their principal purpose human occupancy or use.[1]
  • A general term to describe buildings and other structures.
  • A style and method of design and construction of buildings and other physical structures.
A wider definition may comprise all design activity, from the macro-level (urban design, landscape architecture) to the micro-level (construction details and furniture). Architecture is both the process and product of planning, designing and constructing form, space and ambience that reflect functional, technical, social, and aesthetic considerations. It requires the creative manipulation and coordination of material, technology, light and shadow. Architecture also encompasses the pragmatic aspects of realising buildings and structures, including scheduling, cost estimating and construction administration. As documentation produced by architects, typically drawings, plans and technical specifications, architecture defines the structure and/or behavior of a building or any other kind of system that is to be or has been constructed.
Architectural works are often perceived as cultural and political symbols and as works of art. Historical civilizations are often identified with their surviving architectural achievements.
Architecture sometimes refers to the activity of designing any kind of system and the term is common in the information technology world.